Monday, May 18, 2009

Tantangan $50/ Hari dari adsense - Bagian I

Bookmark and Share

saya akan memulai turtorial / demonstrasi bagaimana langkah demi langkah kita memulai 1 bisnis online dan kali ini pilihan saya adalah bisnis online dengan adsense.saya bukan master atau pun pakar, saya pemula coba ingin berbagi apa yang sedang saya jalani dan sekaligus tempat ini menjadi pembuktian, apakah tantangan untuk saya sendiri bisa berhasil atau nga.

nah demonstrasi ini adalah praktek saya bagaimana saya coba menghasilkan $50/hari atau $1500 per bulan dengan 1 blog dalam waktu 3 bulan. nah target yang saya buat adalah 1 blog = $50/hari dan saya akan mulai dari 0 benar2 nol!kalau master seperti anne ahira memberikan tantangan $100/hari tapi saya cukup ambil setengahnya aja $50/hari. kalau suhu anne ahira mengutip Rp.200rb/bulan untuk kursus onlinenya, saya berikan informasi ini secara gratis.
jadi kalau kalian mau menghasilkan uang passive malahan bisa menjadi sumber pendapatan utama anda yang lumayan besar dari sebuah bisnis online kalian bisa. baca ini sampai selesai.
dan ikuti langkah demi langkah. mudah2an anda dan saya bisa mencapai $50/perhari dalam waktu 3 bulan.

ok, apa tantangan saya? saya akan mulai dengan :

1. membuat 1 blog baru dengan wordpress dengan nama domain baru (kalau anda belum bisa membuat blog wordpress, belajar disini tutorial blog wordpress
2. saya akan bangun blog ini kemudian saya akan taruh adsense didalamnya
3. saya akan gabungkan program affiliasi lainya untuk mendapatkan tambahan penghasilanya.
4. melakukan research topic / keyword untuk di pakai dalam blog saya ini
5. cari template / theme yang bagus untuk blog saya
6. buat content yang bagus untuk blog saya ini
7. mengoptimasikan SEO untuk blog saya ini baik on-page optimasi dan off-page optimasi
8. promosi blog saya dengan benar
9. menjaga dan membesarkan blog saya, percobaan dan tracking hasilnya.

ok akan saya tunjukan bagaimana menghasilkan $ dari adsense itu tidak perlu biaya yang mahal, tapi tidak juga gratis. karena saya perlu beli nama domain dan hosting. kalau anda mau gratis anda bisa mulai dengan blogger.com karena untuk pemula benar2 sangat di sarankan untuk memulai blog gratisan, mudah untuk belajar dan praktek. tapi untuk alasan yang lebih professional aku pakai wordpress.
nah untuk mendapatkan penghasilan dari adsense kita butuh beberapa tahap PENTING.

1. Quality content ( kualitas konten kita ) kalau bisa 100% unique kalau tidak yah usahakan di modifikasi sedemikian rupa sehingga sesuai dengan blog kita.
2. on page SEO dan OFF page SEO
3. beraksi! go... for ACTION!

ok, jadi seperti goal pertama saya $50/ Hari dalam waktu 3 bulan jadi prediksi saya, saya putuskan tanggal 30 sept 2009 saya akan menghasilkan $50/hari dari blog saya ini.

saya akan :
1. sebisa mungkin saya mengupdate informasi langkah tahap demi tahap apa yang saya lakukan dan yang sudah saya lakukan untuk blog saya.
(jadi kalian jangan sampai tertinggal informasi disini )
2. memperlihatkan screenshot hasil blog baru saya untuk pembuktian
3. menunjukan pada kalian topic dan niche market yang saya target
4. menjawab beberapa pertanyaan kalian
5. menginvestasikan beberapa rupiah dalam tahap pembuatan content yang berkualitas

dan saya tidak akan :
1. memberitahukan nama domain saya ( karena efeknya tidak bagus buat blog saya nantinya dan ini bisa berbahaya buat adsense saya )
2. menipu anda tentang penghasilan blog baru saya ini.
3. membiarkan turtorial dan demontrasi ini berakhir begitu saja.

ok tahap berikutnya adalah bagaimana saya mencari ide, mencari niche, mencari topic dan keyword untuk blog baru saya.
to be continued........

14 comments:

hade May 20, 2009 at 2:54 AM  

Wah..., adsense ku sudah dihapus semua nih...

pensiun kaya June 2, 2009 at 3:28 AM  

salam kenal..
saya pernah ikutan Google adsense, tapi dibanned pas udah nyampe 100 dollar. tantangan ini saya akan terus ikuti perkembangannya!

pengobatan diabetes alternatif June 2, 2009 at 6:27 AM  

semoga sukses bro.. mirip yang di warrior forum ni :)

Benny June 2, 2009 at 8:29 AM  

@mas diabetes : yupe memang mirip dengan yang di warior dan memang terinspirasi dengan yang di warior, langkah sederhana, jalani, ada hasil :)

Anonymous,  June 2, 2009 at 6:56 PM  

thx.. info nya bermanfaat..

saya mau nanya.. knp saya daftar tapi cmn dpt aplikasi search doank ya..

kl buat adsene iklan gk bisa??

apa karena artikel saya semua bahasa indonesia??
www.gereggiseptino91.wordpress.com

Unknown June 2, 2009 at 10:17 PM  

great idea bro.

gimana kalo tantangan page view??

seberapa banyakkah page view blog anda dalam 1 hari??

wakakakaka ....

jadi inget kata mater SEO nih.

MORE TRAFFIC, MORE LEAD, MORE MONEY ...

wakakakakaka .....

erfiz June 4, 2009 at 4:48 AM  

ok aku menunggu hasil anda mas kalo udah dapat banyak tularkan ke kita2 yg masih newbie entr ita juga tularkan koq ilmunya
thanks....
blogk saya http://erfizboy.blogspot.com

Purba Kuncara June 16, 2009 at 4:44 AM  

Info menarik gan... saya jg pernah membaca tantangan spt ini di blog master yang lain.. thx you.. akan saya coba belajar dari anda gan..

kholidf@yahoo.com July 13, 2009 at 6:40 AM  

saya tertarik dengan apa yang anda sampaikan...you have set your goal...and have also set your time limit and now begging to reach your way there...semoga berhasil mas...sudah seminggu ini saya coba search tentang adsense...saya dulu pernah punya blog bussinessowner.wordpress.com udah sekitar 2007 lalu tapi sudah gak jalan lagi...bisa minta pendapatnya gimana sih menjalankan adsense ini??

ekosulistio August 11, 2009 at 7:25 PM  

makasih informasinya..., sangat membantu.... thanks ya.. tak tunggu kunjungan baliknya

dony October 13, 2009 at 7:49 AM  

wah adsense saya penayangan iklannya dihentikan tuh hixhix...

randa March 23, 2010 at 1:18 PM  

salam kenal...mantap mas saya ikut ah nimbrung updateannya..........

Post a Comment

About This Blog

Blog Gratisan ini adalah Ruang Belajar Bisnis Online, Bisnis internet, Tips & trik Bisnis Online, Tips seo, belajar Seo, Belajar internet marketing, belajar adsense, belajar menghasilkan uang dari internet. Tempat saya berbagi cerita sambil saya belajar menulis.

Back to TOP  

  ©created by Belajar Bisnis Online2009

|